Jumat, 20 Maret 2020

PEMANASAN GLOBAL

DAMPAK PEMANASAN GLOBAL

Mengidentifikasi Dampak Pemanasan Global Melalui Fenomena Alam


Bacalah beberapa petikan artikel berikut ini.

1. Tim Universitas Columbia meninjau 650 gletser yang membentang sepanjang 2.000 km di Pegunungan Himalaya selama 41 tahun. Mereka menemukan bahwa gletser mencair sebanyak empat miliar ton es setiap tahunnyapada tahun 1975 - 2000 dan meningkat hampir dua kali lebih cepat pada tahun 2000 - 2016 ( Detik.com, 21 Juni 2019).

2. Baru-baru ini, sebagian besar wilayah Eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang diprediksi berlangsung selama sepekan ke depan dengan suhu mencapai 40 C. Peristiwa tersebut mengakibatkan berbagai lembaga amal sibuk membagikan air minum terhadap tunawisma dan penjualan kipas angin meningkat hingga empat kali lipat (Liputan6.com, 25 Juni 2019).

3. Berdasarkan perkiraan BMG pada tahun 2019 akan terjadi kemarau yang cukup ekstrem antara bulan Juli hingga Oktober. Bahkan, selama bulan Juli 2019 kemarau sudah mengakibatkan kekeringan yang berdampak pada terjadinya kebakaran lahan seluas 60 hektare di wilayah Sumatera Selatan (Cnnindonesia.com, 30 Juli 2019). 

Setelah membaca petikan artikel tersebut, jawablah pertanyaan berikut.
1. Apa yang menyebabkan terjadinya fenomena alam tersebut?
2. Apakah fenomena alam tersebut berkaitan dengan pemanasan global? Jelaskan!
3. Upaya apa yang dapat dilakukan untuk mengatasi meluasnya fenomena alam tersebut?

Carilah informasi dari berbagai sumber untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut.

Petunjuk:
Tuliskan jawabanmu pada kolom komentar. sebelum menjawab, tuliskan nama dan kelas terlebih dahulu. Kalian juga dapat menanggapi jawaban temanmu untuk berdiskusi. Keaktifan kalian menjadi salah satu penilaian.

29 komentar:

  1. Nama:Nazulna Isna Arrikza
    Kelas:VII G
    No absen:24

    1.pemanasan global
    2.ya,baru baru ini,sebagian besar wilayah eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang diprediksi berlangsung selama sepekanke depan dengan suhu mencapai 40 C
    3.menghemat listrik,menanam pohon,mengurangi penggunaan kendaraan berbahan bakar fosil

    BalasHapus
  2. Nama:Nazulna Isna Arrikza
    Kelas:VII G
    No absen:24

    1.pemanasan global
    2.ya,baru baru ini,sebagian besar wilayah eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang diprediksi berlangsung selama sepekanke depan dengan suhu mencapai 40 C
    3.menghemat listrik,menanam pohon,mengurangi penggunaan kendaraan berbahan bakar fosil

    BalasHapus
  3. Nama:angga arlia
    Kelas:VII G
    No absen:06

    1.pemanasan global
    2.iya,baru baru ini sebagian besar wilayah eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang di prediksi berlangsung selama sepekan kedepan dengan suhu mencapai 40 C.
    3.reboisasi,tidak membuang sampah sembarangan,tidak membuang limbah pabrik d laut,melakukan terasering.

    BalasHapus
  4. Nama : Vina mardiana
    Kelas : VII G
    No Absen : 28

    1 . Pemanasan global
    2. Iya,baru baru ini sebagian
    besar wilayah eropa bagian di
    barat mengalami gelombang
    panas yang diprediksi
    berlangsung selama sepekan
    kedepan dengan suhu
    mencapai 40 C.
    3. Melakukan reboisasi,menanam pohon,tebang pilih,tidak melakukan penebangan liar

    BalasHapus
  5. Nama : Nilam Sari
    Kelas : VII G

    Jawaban:
    1. Pemanasan global
    2. Ya, Tim Universitas Columbia menemukan bahwa gletser mencair 4 milyar ton es setiap tahunnya dan sebagian besar wilayah eropa bagian barat mengalami gelombang panas dengan suhu 40 C.
    3. Kurangi penggunaan AC, mengurangi penggunaan kendaraan bermotor, matikan lampu saat tidak dibutuhkan, mananam pohon dan ajak orang lain untuk melakukan pelestarian lingkungan.

    BalasHapus
  6. Nama:Eva Amelia Agatha
    Kelas:VII G
    No absen:13

    Jawaban:
    1. Pemanasan global
    2.iya,ada pemanasan global menyebabkan suhu bumi meningkat sehingga mengakibatkan fenomena di ekstream di belahan bumi meluas
    3. Melakukan reboisasi,peduli terhadap lingkungan,tidak menebang hutan

    BalasHapus

  7. Nama: Deva Dhuha irohmah
    Kelas : VII G
    Absen:9
    Jawaban:
    1. Pemanasan global
    2.iya,ada pemanasan global menyebabkan suhu bumi meningkat sehingga mengakibatkan fenomena di ekstream di belahan bumi meluas
    3. Melakukan reboisasi,peduli terhadap lingkungan,tidak menebang hutan

    BalasHapus
  8. Nama :Shofia Quratu'Ayuni
    Kelas:7H
    No Absen:30
    Jawaban:
    1.Pemanasan Global
    2.Iya,Karena sebagian besar wilayah eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang di prediksi berlangsung selama sepekan ke depan dengan suhu mencapai 40°c
    3.Reboisasi,Tidak membakar sembarangan.
    3.

    BalasHapus
  9. Nana:bunga anggraini n. J
    Kls/absen:7h/04
    Jawaban
    1.pemanasaan global
    2.iy,karena sebangian besar wilayah bagian barat mengalami gelombang panas yg diprediksi berlangsung selama sepekan ke depan dengan suhu mencapai t
    40 c
    3. Makukan reboisasi,tidak memotong pohon secara berlebihan, tdk membakar lahan dengansembarangan

    BalasHapus
  10. Nama:Rodhiatul nur syamsyiyah anwar
    Kelas:7H
    No Absen :28
    Jawaban :
    1.Pemanasan global
    2.iya, karenasebagian besar wilayah eropa bagian barat memprediksi terjadinya gelombang panas yang berlangsung selama sepekan ke depan dengan suhu 40°c
    3.Reboisasi, melakukan tebang pilih, tidak menebang pohon secara liar, membuang sampah pada tempatnya, mengurangi penggunaan barang yang menggunakan bahan bakar fosil

    BalasHapus
  11. Nama:Wardatus Sania
    Kelas:7H
    No Absen:32
    Jawaban:
    1.Pemanasan Global
    2.Iya, Karena sebagian besar wilayah Eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang di prediksi berlangsung selama sepekan ke depan dengan suhu mencapai 40°C hal ini mengakibatkan adanya pemanasan global
    3.menanam pohon/reboisasi, melakukan penghematan listrik, tidak menebang pohon di hutan sembarangan menggunakan energi alternatif, tidak menggunakan alat yang menghasilkan gas CFC, mengurangi penggunaan kendaraan berbahan bakar fosil, melakukan reuse,reduce dan recycle

    BalasHapus
  12. Nama:Indri Tresia Putri
    Kelas:7H
    Absen:11
    Jawaban:
    1.Pemanasan Global
    2.Iya,karena sebagian besar wilayah Eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang diprediksi berlangsung selama sepekan ke depan dengan suhu mencapai 40 C akibat dari pemanasan global suhu di bumi meningkat
    3.Melestarikan hutan, tidak menebang hutan secara liar,dan melakukan reboisasi, menghemat listrik

    BalasHapus
  13. Nama:Khabibah Mutazayyinatuz Zuhroh
    Kelas:7H
    No absen:16
    Jawaban
    1.Pemanasan global
    2.Iya,karena pemanasan global dapat memicu terjadinya fenomena alam yang berdampak negatif bagi kehidupan di muka bumi
    3.kurangi penggunaan bahan bakar fosil, gunakan energi ramah lingkungan juga terbarukan, hemat penggunaan energi listrik

    BalasHapus
  14. Nama : Muhammad Miftachul Ulum
    Absen : 23
    Kelas : 7H
    1.Pemanasan Global
    2.Iya,karena sebagian besar wilayah Eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang diprediksi berlangsung selama sepekan ke depan dengan suhu mencapai 40 C akibat dari pemanasan global suhu di bumi meningkat
    3.Tidak menebang hutan secara liar,melakukan reboisasi, menghemat listrik

    BalasHapus
    Balasan
    1. Nama: najwa alya salsabela
      No absen:24
      Kelas:7H

      1 pemanasan global
      2 iya karena pemanasan global tersebut menyebabkan kebakaran sebagian hutan dan kerugian
      3 melakukan reboisasi, mengurangi penggunaan kendaraan bermotor, mengurangi sampah plastik, dan menggunakan energi ramah lingkungan

      Hapus
  15. Nama: irma savitri
    Kelas:7h
    No absen: 13
    Jawapan:
    1.pemanasan global
    2 iya, karena sebagian besar wilayah eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang diprediksi berlangsung selama sepekan ke depan dengan suhu mencapai 40 C akibatnya berbagai lembaga amal sibuk membagikan air minum terhadap tunawisma.
    3 membuang sampah pada tempatnya,tidak menebang pohon secara sembarangan,menanami kembali hutan yang gundul,menghemat listrik,dan mengurangi penggunaan bahan berbakar fosil.

    BalasHapus
  16. Nama:inun tahsin amaliya
    Kelas:7H
    No absen:12
    Jawaban:
    1.karena pemanasan global yang disebabkan oleh gas rumah kaca yang berlebihan.
    2.ya,karena aktivitas manusia yang menimbulkan gas rumah kaca dan mengakibatkan sebagian besar wilayah Eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang timbul karena pemanasan global
    3.reboisasi,melakukan pengolahan sampah secara tepat,menggunakan energi alternatif,mengurangi aktivitas yang menghasilkan gas rumah kaca

    BalasHapus
  17. Nama:inun tahsin amaliya
    Kelas:7H
    No absen:12
    Jawaban:
    1.karena pemanasan global yang disebabkan oleh gas rumah kaca yang berlebihan.
    2.ya,karena aktivitas manusia yang menimbulkan gas rumah kaca dan mengakibatkan sebagian besar wilayah Eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang timbul karena pemanasan global
    3.reboisasi,melakukan pengolahan sampah secara tepat,menggunakan energi alternatif,mengurangi aktivitas yang menghasilkan gas rumah kaca

    BalasHapus
  18. Nama:Djovita kolin ansyri
    Kelas:7H
    No Apsen:06
    Jawaban:
    1.pemanasan global
    2.Iya,karena wilayah eropa bagian barat mengalami gelombang panas Yang diprediksi berlangsung selama sepekan ke depan dengan suhu mencapai 40°C
    3.menghemat listrik tidak menebas pohon secara liar mengurangi polusi udara dan kegiatan yang dapat marusak ozon,reboisasi

    BalasHapus
  19. Nama:Guntur Bagus P.
    Kelas:7H
    No absen:9
    Jawaban:
    1. Pemanasan global yaitu adanya gelombang panas yang diperkirakan berlangsung selama sepekan kedepan dengan suhu mencapai 40 derajat celsius
    2. Ya,karena baru-baru ini sebagian besar wilayah eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang diprediksi berlangsung selama sepekan kedepan dengan suhu mencapai 40 derajat Celsius
    3. Upaya untuk menanggulangi bencana diatas adalah menanam pepohonan di daerah hutan gundul,membatasi pemasangan kaca didaerah rumah/pemukiman

    BalasHapus
  20. Nama:faradiba ega safweni
    Kelas:7H
    No.absen:07
    Jawaban:
    1.pemanasan global
    2.iya,karena baru-baru ini sebagian besar wilayah eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang di prediksi berlangsung selama sepekan kedepan dengan suhu mencapai 40°C,sehingga menyebabkan suhu di bumi meningkat dan dapat memicu terjadinya pemanasan global
    3.melakukan reboisasi,mengoalah sampah supaya tidak merugikan dan mengubahnya menjadi bermanfaat,mengurangi aktifitas yang menghasilkan efek gas rumah kaca

    BalasHapus
  21. Nma:M fahri
    Kls:7h
    Absen:19
    1.pemanasan global
    2.Ya,karna wilayah eropa barat terkena gelombang yang panas selama seminggu dengan suhu lebih dari 40C sehinga terjadi pemanasan global
    3.mengubur sampah plastik, reboisasi, Recycle

    BalasHapus
  22. Nma:M fahri
    Kls:7h
    Absen:19
    1.pemanasan global
    2.Ya,karna wilayah eropa barat terkena gelombang yang panas selama seminggu dengan suhu lebih dari 40C sehinga terjadi pemanasan global
    3.mengubur sampah plastik, reboisasi, Recycle

    BalasHapus
  23. nama:anggi dwi yulianti
    kelas : 7H
    no.absen:03
    1.penyebab terjadinya fenomena alam adalah adanya pemanasan global
    2.ya,fenomena alam tersebut sangat berkaitan dengan pemanasan global yang mengakibatkan suhu di permukaan bumi meningkat yang dapat memicu terjadinya musim kemarau yang cukup ekstrem sehingga mengakibatkan terjadinya kekeringan dan kebakaran hutan
    3.a.mengurangi penggunaan bahan bakar fosil seperti premium dan solar
    b.tidak menebang pohon di hutan secara sembarangan (melakukan sistem tebang pilih)
    c.melakukan penanaman pohon kembali (reboisasi)
    d.menghemat penggunaan listrik
    e.tidak menggunakan alat yang menghasilkan CFC seperti AC
    f.pengelolaan sampah secara tepat (reduce/mengurangi,reuse/menggunakan kembali,recyle/mendaur ulang,replace/mengganti,composting/membuat kompos)

    BalasHapus
  24. 1 fenomena alam tersebut dapat terjadi akibat dari pemanasan
    Global Yang tidak segera ditindak lanjuti,
    2 memang, peristiwa alam tersebut terjadi akibat pemanasan global
    Peristiwa alam ini terjadi akibat pengunaan rumahkaca
    Secara berlebihan, akibatnya pantulan sinar matahari
    Yang mengenai rumah kaca tersebut menembus
    Lapisan atmisfer bumi sehinga terjadinya pengikisan
    Atmosfer ,oleh sebab itu terjadi peningkatan suhu dibumi
    3 cara yangtepat untuk mengatasi masalah pemanasan global ini adalah mengurangi jumlah rumah kaca, mengurangi atau bahkan meniadakan alat rumah tangga Yang mengunakan gas CFC, mendaurulang atau mrngelolah sampah dengan baik Dan bijak ,serta melakukan sistim reboisasi terhadap hutan Yang gundul.
    Nama: Zhahra renitania priulan
    Kelas:7H
    No absen:32

    BalasHapus
  25. Nama:Calvanaro Yolanza Z
    Kelas:7H
    No absen:5
    1.pemanasan global
    2.ya,karena wilayah eropa barat terkena gelombang yg panas selama seminggu dgn suhu lebih dari 40C sehingga terjadi pemanasan global
    3.mengubur sampah plastik,reboisasi,recycle

    BalasHapus
  26. Nama:Mohamad Asril Firmansyah
    Kelas:7H
    No absen:18
    1.pemanasan global
    2.ya,karena wilayah eropa barat terkena gelombang yg panas selama
    seminggu dgn suhu lebih dari 40C sehingga terjadi pemanasan
    global
    3.mengubur sampah plastik,reboisasi,recycle

    BalasHapus
  27. Nama : Ilmi Navio N.R.
    Kelas : 7H
    Absen : 10
    1.Pemanasan Global
    2.Iya,karena sebagian besar wilayah Eropa bagian barat mengalami gelombang panas yang diprediksi berlangsung selama sepekan ke depan dengan suhu mencapai 40 C akibat dari pemanasan global suhu di bumi meningkat
    3.Tidak menebang hutan secara liar,reboisasi, menghemat listrik

    BalasHapus

INTERAKSI ANTARORGANISME DALAM EKOSISTEM

INTERAKSI ANTARORGANISME DALAM EKOSISTEM 1. Predasi     Bentuk hubungan antara pemangsa (predator) dan yang dimangsa.untuk makanannya     Co...